Baginilah Cara Screenshoot Samsung Galaxy S7 Edge Dengan Tombol Fisik
Cara Screenshoot Samsung Galaxy S7 Edge - Halo semuanya kembali lagi bersama kami di madesabing.com. Diartikel kali ini, kami akan membagikan sebuah tutorial singkat tentang cara melakukan screenshoot atau tangkap layar di Smartphone Samsung Galaxy S7 Edge dengan mudah tanpa ribet. Oleh karena itu, baca artikel ini hingga tuntas dan ikuti panduan yang kami berikan.
Jadi Samsung Galaxy S7 Edge merupakan merek smartphone unggulan samsung yang pernah populer saat itu. Smarphone ini memiliki spesifikasi yang bisa dibilang cukup bagus dan dapat digunakan untuk berbagai macam kegiatan seperti menonton video, bermain game online, dan lainnya. Nah, Samsung Galaxy S7 Edge juga pastinya dilengkapi oleh fitur yang pastinya juga terdapat di Smartphone masa kini yaitu fitur Screenshoot.
Jika anda pengguna baru Smartphone Samsung Galaxy S7 Edge yang belum mengetahui cara melakukan tangkap layar atau screenshoot pastinya kebingungan untuk melakukannya. Nah, oleh karena itu disini kami akan membuatkan tutorial cara melakukan screenshoot di ponsel samsung tersebut. Berikut ini adalah langkah-langkahnya :
Cara Screenshoot Samsung Galaxy S7 Edge dengan Tombol Fisik
- Pertama nyalakan perangkat smartphone milik anda.
- Kemudian pilih layar yang akan di ambil gambarnya atau Screenshoot.
- Selanjutnya, letakan dua jari anda pada tombol power dan volumer rendah.
- Tekan kedua tombol tersebut secara bersamaan dan tunggu beberapa detik.
- Jika layar berkedip dan mengeluarkan bunyi, tandanya screenshoot berhasil.
- Anda bisa melihat gambar hasil screenshoot di Galeri.
Akhir kata,
Itulah tutorial cara melakukan screenshoot atau tangkap layar pada smartphone Samsung Galaxy S7 Edge dengan mudah. Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi anda dan jangan lupa untuk kunjungi terus situs madesabing.com untuk mendapatkan informasi terbaru tentang tutorial dan game. Terimakasih.
Post a Comment for "Baginilah Cara Screenshoot Samsung Galaxy S7 Edge Dengan Tombol Fisik"